Hai sahabat Ahzaa, berikut latihan soal untuk lanjutan dari latihan soal PAT/
UKK kelas 2 SD/ MI tema 8 tentang keselamatan di rumah dan perjalanan yang
pada post sebelumnya pada soal nomor 1 sampai dengan nomor 21. Post ini adalah
lanjutan untuk soal nomor 22 sampai dengan nomor 35.
Pada bagian akhir sudah saya siapkan juga untuk teman- teman yang membutuhkan
soal- soal tersebut sebagai bahan latihan offline atau print out.
Berikut latihan soalnya,
=======================================================================================
SBdP
22. Satuan hitung panjang pendek nada
berupa ….
a. ketukan
b. birama
c. irama
23. Berikut yang termasuk alat musik
ritmis adalah ….
a. gong
b. piano
c. gitar
24. Salah satu bahan alami yang dapat
digunakan untuk membuat kerajinan adalah ….
a. besi
b. bunga kering
c. plastik
25. Contoh hasil kerajinan dari bahan
enceng gondok adalah …
a. Kerajinan anyaman
b. lukisan
c. Sepatu
26. Berikut ini yang termasuk lagu
wajib nasional adalah ….
a. Garuda Pancasila
b. Soleram
c. Lir Ilir
27. Kulit telur merupakan salah satu
bahan kerajinan yang dapat diperoleh secara ….
PJOK
28. Contoh gerakan untuk menguatkan
otot kaki adalah ….
a. peregangan tangan
b. menekuk lutut
c. merentangkan tangan
29. Contoh jenis olahraga yang
dilakukan secara berkelompok adalah ….
a. lari
b. sepak bola
c. lompat jauh
30. Agar tidak terjadi cedera,
sebelum berolahraga harus melakukan … terlebih dahulu.
a. pemanasan
b. pendinginan
c. tidur
31. Olahraga lari akan membuat badan
menjadi ….
a. lesu
b. letih
c. sehat
32. Permainan berkelompok dapat
melatih ….
a. kemandirian
b. kekompakan
c. persaingan
33. Dalam permainan, aba- aba
dilakukan dengan ….
a. teriakan
b. bunyi peluit
c. gerakan
34. Membuang sampah sembarangan dapat
mengakibatkan ….
a. Bencana banjir
b. Keindahan lingkungan
c. Kelancaran saluran air
35. Menjaga kebersihan lingkungan
merupakan tugas dan tanggung jawab ….
=====================================================================================
Bagi teman- teman yang membutuhkan soal diatas, bisa klik pada tautan link berikut ini,
Semoga Bermanfaat yaa...
Terima kasih
Salam
No comments:
Post a Comment