Berikut lanjutan Latihan Soal Plus Jawaban Penilaian Akhir Semester (PAS) 1 (Ganjil) Kelas 4 SD/ MI Tahun 2021/ 2022 Tema 4 Pahlawanku untuk soal nomor 25 sampai dengan 40.
=====================================================================================
IPS
=====================================================================================
25. Candi Borobudur merupakan salah
satu candi peninggalan ….
a. Dinasti syailendra
b. Wangsa sanjaya
c. Mataram Kuno
d. Tarumanegara
26. Candi Penataran bisa ditemukan di
wilayah Jawa Timur. Candi tersebut merupakan peninggalan dari kerajaan ….
a. Majapahit
b. Kediri
c. Daha
d. Mataram Hindu
27. Berikut ini yang merupakan
peninggalan masa lalu kerajaan di Indonesia kecuali ….
a. candi
b. arca
c. makam batu
d. lukisan
28. Candi Prambanan merupakan
peninggalan kerajaan Mataram kuno yang bercorak ….
a. Budha
b. Hindu
c. Konghucu
d. Animisme- dinamisme
29. Tradisi umat Islam memperingati
kelahiran Nabi Muhammad SAW dalam perayaan ….
a. Syawalan
b. Maulid Nabi
c. Dugderan
d. Nyadran
30. Ki Hajar Dewantara sangat berperan besar dalam bidang pendidikan yaitu …..
a. Peletak dasar pendidikan formal
b. Sebagai menteri Pendidikan
c. Sebagai bapak Pendidikan
d. Melanjutkan perjuangan bidang pendidikan pahlawan sebelumnya
31. Nama sekolah yang didirikan oleh Ki
Hajar Dewantara adalah ….
32. Sikap kepahlawanan yang dapat
dipetik dari perjuangan Ki Hajar Dewantara bagi pelajar sekarang ini adalah ….
=====================================================================================
SBdP
=====================================================================================
33. Dalam sebuah lagu terdapat birama
4/4, artinya ….
a. tiap birama terdiri atas empat
ketukan
b. tiap birama terdiri atas seperempat
ketukan
c. tiap birama terdiri atas empat per
empat ketukan
d. tiap empat birama terdiri atas
empat ketukan
34. Lagu Indonesia Raya merupakan lagu
yang menggunakan birama ….
a. 2/4
b. 3/4
c. 4/4
d. 6/8
35. Tangga nada pada lagu Maju Tak
Gentar adalah ….
a. Diatonis
b. Diatonis mayor
c. Diatonis minor
d. pentatonis
36. Salah satu tujuan tinggi rendah
nada dalam sebuah lagu adalah ….
a. Agarlagu terkesan bagus dan menarik
b. Agar lagu dikenal banyak orang
c. Agar lagu monoton
d. Agar lagu lebih banyak disukai
37. Sekelompok bunyi dengan susunan
tertentu dalam satu atau beberapa birama yang muncul secara berulang-ulang dan
teratur dalam sebuah lagu disebut …..
a. Birama
b. Irama
c. Nada
d. Syair
38. Langkah awal dalam mengobati luka
memar adalah ….
a. Membalut luka
b. Mengompres air dingin
c. Mengoleskan salep luka
d. Menambal luka dengan plester luka
39. Nada rendah dalam lagu Indonesia
merdeka terdapat pada notasi ….
40. Dalam lagu, syair disebut juga
dengan ….
=====================================================================================
Demikian Latihan Soal Plus Jawaban Penilaian Akhir Semester (PAS) 1 (Ganjil) Kelas 4 SD/ MI Tahun 2021/ 2022 Tema 4 Pahlawanku. Bila teman- teman membutuhkan file soal diatas, berikut tautan link nya,
Semoga bermanfaat yaa....
EmoticonEmoticon